Monthly Archives: November 2013

Mati Pelan- Pelan

Seorang ilmuan mengadakan suatu percobaan. Ia menyediakan seekor katak, lalu melemparkannya ke sebuah bejana berisi air panas. Dengan lincah dan cekatan katak itu langsung meloncat keluar dari bejana tersebut. Ilmuan itu membiarkan beberapa menit. Kemudian ia kembali mengambil katak tadi … Continue reading

Posted in Rawai' | 1 Comment

Di RSJ

Dialog seorang dokter jiwa dengan seorang pasien gila di RSJ. Dokter: Sekarang hari apa? Pasien gila: Kamis Dokter: Setelah itu? Pasien gila: Kamis lagi. Dokter: Kok Kamis lagi? Pasien gila: Iya Kamis lagi. Dokter: Jadi kapan hari Jum’at, Sabtu dan … Continue reading

Posted in Serba-Serbi | 1 Comment

Mensinergikan Maklumat

Suatu kali seorang perempuan mendatangi majlis ilmu yang dihadiri oleh imam-imam ahli hadits. Di antaranya adalah Imam Yahya bin Ma’in, Abu Khaitsamah, Khalaf bin Salim dan banyak lagi yang lain. Mereka saling menyebutkan hadits. Satu orang berkata: Rasulullah shallallahu ‘alaihi … Continue reading

Posted in Fiqh | 1 Comment

Ketinggalan Berjama’ah

Imam ‘Ubaidillah bin Umar al Qawariry adalah salah seorang di antara guru Imam Bukhari dan Muslim. Beliau menceritakan tentang pengalamannya: Aku hampir tidak pernah ketinggalan shalat berjama’ah. Suatu hari aku kedatangan tamu yang membuatku terlambat melakukan shalat Isya berjama’ah. Setelah … Continue reading

Posted in Shalat Berjama'ah | 1 Comment

Bersama Jama’ah

Ketika kamu berjalan bersama jama’ah… Kamu tidak akan pernah jauh dari capaian-capaian jama’ah.. Karena kamu terkait dan terikat dengannya… Akan tetapi kalau kamu berjalan dengan bebas merdeka sendirian…. Kamu akan pergi sesuai dengan keinginanmu….. Dan kamu akan sampai kesuatu tujuan … Continue reading

Posted in Serba-Serbi | Leave a comment